skip
to main |
skip
to sidebar
Berdiri sejak tahun 2010, SMK Negeri 3
Sekayu merupakan satu-satunya sekolah di kabupaten Musi Banyuasin -
Sumatera Selatan yang memiliki Kompetensi Keahlian (jurusan)
Mekatronika. Berdasarkan SK/KD Nasional Jurusan Mekatronika merupakan
bagian dari Program Diklat (Prodi) Elektronika. Jurusan Mekatronika
merupakan jurusan yang mempelajari disiplin ilmu Elektronika,
Informatika dan Mekanika (Mesin). Jurusan Mekatronika di SMK akan fokus
mempelajari tentang Hidrolic-Pneumatic, Pemrograman, PLC, dan instalasi
Listrik.
Demikian sekilas profil Kompetensi Keahlian Mekatronika, Program Diklat Elektronika, SMK Negeri 3 Sekayu, Kab. Musi Banyuasin, Sumatera Selatan. Doa dan dukungan semua pihak sangatlah diharapkan demi kemajuan Jurusan Mekatronika. Semoga Semakin Baik dari hari kehari.
LAMAN 2
Sabtu, 05 November 2011
Profil Singkat Jurusan Mekatronika SMK N 3 Sekayu
Saat ini (2011) jurusan
Mekatronika SMK Negeri 3 Sekayu memiliki 1 rombongan belajar untuk
setiap angkatan. Kelas X Makatronika terdapat 27 siswa sedangkan kelas
XI terdapat 31 siswa. Dari 2 kali periode penerimaan siswa baru, jurusan
Mekatronika menjadi jurusan yang paling difavoritkan dari 4 Jurusan
yang ada di SMK 3 Sekayu. Hal ini ditunjukkan dari peminat yang
mendaftar jurusan ini paling banyak dibanding dengan jurusan lain.
Selain itu nilai rata-rata siswa yang diterima juga lebih tinggi
dibanding jurusan lain.
Dalam proses kegiatan belajar
mengajar (KBM) saat ini Jurusan Mekatronika SMK N 3 Sekayu baru memiliki
2 orang guru produktif yaitu Arip Wahyudi, S.Pd.T (penulis) dan Widodo
Rachmadi, S.Pd.T. Keduanya merupakan alumni Pendidikan Teknik
Elektronika Fakultas Teknik Universitas Negeri Yogyakarta (UNY).
Mengampu 2 kelas (X dan XI) masing-masing guru memiliki beban mengajar
20 jam setian minggunya. Kelancaran KBM juga didukung tenaga
kependidikan bernama Chairul Akbar sebagai Toolman yang
siap membantu Guru dan Siswa dalam melaksanakan praktikum.
Proses KBM di jurusan Mekatronika didukung saranan yang memadai. Memiliki 2 ruang bengkel, kantor guru, ruang toolman sekaligus ruang alat dan bahan, trainer dan media pembelajaran, buku pegangan siswa , modul pembelajaran dan lembar kerja siswa (joobsheet).
Proses KBM di jurusan Mekatronika didukung saranan yang memadai. Memiliki 2 ruang bengkel, kantor guru, ruang toolman sekaligus ruang alat dan bahan, trainer dan media pembelajaran, buku pegangan siswa , modul pembelajaran dan lembar kerja siswa (joobsheet).
Praktikum Instalasi Listrik
Penggunaan Media Pembelajaran
dalam KBM
Trainer Pneumatic
Praktikum Pemrograman
Microcontroller
Jurusan mekatonika juga memeliki
beberapa program yang berkaitan dengan kegiatan siswa, baik yang
berkaitan langsung dengan akademik maupun non akademik. Program yang
berkaitan dengan akademik seperti; program Maintenance &
Repair (MR) instalasi listrik dan peralatan elektronik sekolah,
Program perbaikan lampu bekas, dan program hasil karya siswa dimana
disetiap akhir semester atau akhir tahun pembeljaran siswa membuat karya
yang merupakan penerapan dari ilmu yang telah dipelajari. Sedangkan
program yang tidak berkaitan dengan akademik antara lain program
penanaman tanaman obat (TOGA) dan kebun sayuran, pengelolaan blog
jurusan mekatronika yang melibatkan siswa, forum/group pada jejarin
sosial facebook, klub sepakbola/futsal, dan sebagainya.
Demikian sekilas profil Kompetensi Keahlian Mekatronika, Program Diklat Elektronika, SMK Negeri 3 Sekayu, Kab. Musi Banyuasin, Sumatera Selatan. Doa dan dukungan semua pihak sangatlah diharapkan demi kemajuan Jurusan Mekatronika. Semoga Semakin Baik dari hari kehari.
Posted in:
mekatronika
,
Profil
,
SMK N 3 Sekayu
Reaksi: |
Mengenai Saya
- Arif "Verero" Wahyudi
- Memang sudah banyak sekali materi tulisan serupa ditulis orang lain. Lalu kepana saya tetap menulis di blog ini. Semua karena saya merasa perlu membayar hutang saya kepada seluruh rakyat Indonesia. Hutang yang mana? Hutang saya dari jaman TK sampai saya kerja saat ini, atau bahkan sampai saya mati nanti. Begini, simple kok. Saya sekolah TK, SD, SMP, SMK Negeri dan kuliah juga di kampus Negeri. Artinya saya mendapat bantuan subsidi dari pemerintah yang sumbernya dari masyarakat Indonesia, baik dari pajak atau dari pemasukkan lainnya. Trus kerja juga di Sekolah Negeri, artinya gaji saya juga didapat dari rakyat. So... semoga apa yang saya tulis bisa meberi manfaat bagi seluruh masyarakat Indonesia. memang tidak akan sebanding dengan apa yang saya peroleh, tapi setidaknya saya berusaha mengamalkan ilmu yang sudah saya peroleh dari uang rakyat tersebut. Terimaksih seluruh untuk Rakyat Indonesia.
Arsip Blog
-
▼
2011
(12)
-
▼
November
(9)
- Sistematika Karya Ilmiah dan Panduan Menulis - Mem...
- Service HP Mati Total (MATOT) karena Air; Mudah + ...
- Kalkulator Resistor: software penghitung nilai res...
- CodeVisionAVR full Crack + cara Install
- Cara Instal Proteus 7.5 SP3
- Proteus Profesional 7.5 Free Download
- Download Ebook PLC OMRON Beginne Guide
- Profil Singkat Jurusan Mekatronika SMK N 3 Sekayu
- Apa itu Mekatronika ?
-
▼
November
(9)
Postingan Terpopuler
-
Cuma mau berbagi cara sederhana membuat Charger HP di sepeda motor. Cocok untuk yang sehari-hari beraktifitas dengan sepeda motor atau yang ...
-
Posting ini boleh dibaca siapa saja, tidak hanya guru, staf pengajar, penggemar mekatronika / elektronik / listrik atau mahasiswa teknik ...
-
Jangan merasa pinter Elektronika kalo belum tau software yang satu ini. Proteus Profesional 7.5 merupakan software simulator dan perancangan...
-
Cara paling mudah menentukan kaki transistor adalah dengan melihat data sheet. tapi yang akan dibahas di sini adalah cara mentukan kaki- ...
-
Air adalah musuh bagi peralatan elektronik. Air termasuk dalam salah satu jenis konduktor yang baik. Air akan mangakibatkan hubung singkat (...
-
Baru inget kalo dulu pernah buat Modul Pembelajaran PLC pas skripsian, tepatnya Modul Pembelajaran PLC tipe OMRON CPM2A. Salah satu PLC yan...
-
Salam jumpa kawan. Kali ini penulis kembali dengan membawa sebuah karya Media Pembelajaran Interaktif Magnetik Kontaktor & Relay. sebuah...
-
Masih kesulitan menghitung nilai resistor berdasar gelang warna?! memang bukan hal sepele menghitung resistor berdasar gelang warna, apalagi...
-
PEMBACAAN NILAI RESISTOR Nilai resistor dapat diketahui dengan membaca kode yang terdapat pada resistor tersebut. Kode yang digunakan yaitu...
-
Sebuauh software yang akan sangat banyak membantu para praktisi atau pun akademisi elektronika / mekatronika / listrik. Dalam software ini k...
Mekatronika Sekayu. Diberdayakan oleh Blogger.
Label Posting
- 7805 (1)
- aplikasi (3)
- cara instal (2)
- cara menguji (2)
- codevisionAVR (1)
- cvAVR (1)
- definisi (1)
- desain media (1)
- Desain PCB (1)
- elektronika (2)
- elektronika anallog (2)
- Free Download (10)
- HP (1)
- Kalkulator Capasitor (1)
- Kalkulator Resistor (3)
- Karena Air (1)
- Karya Ilmiah (1)
- Karya Tulis Ilmiah (1)
- Kode Wara Resistor (2)
- komponen elektronika (5)
- magnetik kontaktor (1)
- media pembelajaran (4)
- mekatronika (8)
- Mikrokontroller (2)
- multimeter (3)
- Panduan Menulis Karya Ilmiah (1)
- PLC (1)
- Profil (1)
- project (1)
- Proteus 7.5 (2)
- rankaian listrik (1)
- Regulator (1)
- relay (1)
- Resistor (4)
- sekayu (4)
- Service (1)
- Simulator (1)
- SMK N 3 Sekayu (4)
- Software Elektronika (2)
- software penghitung nilai resistor (4)
- Transistor (1)
- Tutorial (2)
Labels
- 7805 (1)
- aplikasi (3)
- cara instal (2)
- cara menguji (2)
- codevisionAVR (1)
- cvAVR (1)
- definisi (1)
- desain media (1)
- Desain PCB (1)
- elektronika (2)
- elektronika anallog (2)
- Free Download (10)
- HP (1)
- Kalkulator Capasitor (1)
- Kalkulator Resistor (3)
- Karena Air (1)
- Karya Ilmiah (1)
- Karya Tulis Ilmiah (1)
- Kode Wara Resistor (2)
- komponen elektronika (5)
- magnetik kontaktor (1)
- media pembelajaran (4)
- mekatronika (8)
- Mikrokontroller (2)
- multimeter (3)
- Panduan Menulis Karya Ilmiah (1)
- PLC (1)
- Profil (1)
- project (1)
- Proteus 7.5 (2)
- rankaian listrik (1)
- Regulator (1)
- relay (1)
- Resistor (4)
- sekayu (4)
- Service (1)
- Simulator (1)
- SMK N 3 Sekayu (4)
- Software Elektronika (2)
- software penghitung nilai resistor (4)
- Transistor (1)
- Tutorial (2)
Mekatronika SMK N 3 Sekayu
Blog Archive
-
▼
2011
(12)
-
▼
November
(9)
- Sistematika Karya Ilmiah dan Panduan Menulis - Mem...
- Service HP Mati Total (MATOT) karena Air; Mudah + ...
- Kalkulator Resistor: software penghitung nilai res...
- CodeVisionAVR full Crack + cara Install
- Cara Instal Proteus 7.5 SP3
- Proteus Profesional 7.5 Free Download
- Download Ebook PLC OMRON Beginne Guide
- Profil Singkat Jurusan Mekatronika SMK N 3 Sekayu
- Apa itu Mekatronika ?
-
▼
November
(9)
Copyright © 2011 MEKATRONIKA
SEKAYU | Powered by Blogger
Design by Free WordPress
Themes | Bloggerized by Lasantha - Premium Blogger Themes | GreenGeeks Hosting
7 komentar:
ngopi di warteg aja tiga rebu loh..
Poskan Komentar
Link ke posting ini